WAHYU DP || BLC TELKOM KLATEN

Blog yang berisi tentang apa yang membuatku mudah berikan hatiu padamu, Takan habis sejuta lagi untuk menceritakan cantikmu, Kan teramat panjang puisi tuk menyuratkan cinta ini.

Rabu, 23 Agustus 2017

Menembak Wirelless AP Menggunakan Mikrotik

assalamu'alaikum wr. wb.


A. Pendahuluan


Kali ini  Selasa, 15 Agustus 2017 saya akan melakukan konfigurasi point to point wlan yang ada pada MikrotikRB951.

1. Pengertian


Point to Point adalah komunikasi antara dua node atau titik akhir. Contohnya adalah telepon , di mana satu telepon terhubung satu sama lain, dan apa yang dikatakan oleh satu penelepon hanya bisa didengar oleh yang lain.  

Ini dikontraskan dengan koneksi point-to-multipoint atau broadcast , dimana banyak node dapat menerima informasi yang dikirimkan oleh satu node. Contoh lain dari link komunikasi point-to-point adalah jalur leased line , link relay microwave , dan radio dua arah .

2. Latar belakang


Point to point mikrotik ini dilakukan untuk komunikasi jarak jauh dengan media wirreless dan juga untuk mendapatkan koneksi internet.

3. Maksud dan Tujuan


Menghubungkan dua perangkat mikrotik pada jarak yang cukup jauh.

4. Hasil yang Diharapkan


Mengetahui apa itu Point to point dan mengkonfigurasi MikrotikRB951 sebagai wireless point to point.

B. Alat dan Bahan


1. Laptop
2. Dua MikrotikRB951
3. Koneksi internet
3. Kabel LAN 2
  •  Kabel LAN 1 Untuk Internet
  •  Kabel LAN 2 Untuk NOC

C. Jangka Waktu Pelaksanaan Pekerjaan


 10 menit konfigurasi

D. Proses dan Tahapan Pekerjaan

 
1. Enable Interface Wireless Pada Mikrotik.
Tekan icon V(ceklist)
 2.  Konfigurasi Wlan1 Menjadi Client.
Klik 2 kali Interface Wlan > Scan.
 

Setelah muncul daftar wireless langsung saja Start.Kemudian pilih wireless yang akan di tembak kita dapat melihatnya melalui SSID dari interface.
Klik Connect.

 

Nah setelah kita konnekkan nati kita akan wireless akan muncul secara otomatis.

4. Ketika sudah konek kita masuk IP > DHCP Client.

 Pilih yang wlan1 > Apply > Ok.

Jika status "request" berubah menjadi "bound" berarti DHCP Client berhasil.


BAB 2. Konfigurasi Mikrotik AP

Karena disini saya menggunakan hotspot maka ketika saya melakukan ping ke DNS Google 8.8.8.8 atau google.com 

Maka hasilnya akan Net Prohibited. Untuk mengatasinya kita lakukan binding pada Mikrotik Client.

1. Konfigurasi IP Binding pada Mikrotik 
Pertama masuk ke IP > Hotspot.


Pilih tab menu host.
Pada menu host terdapat client yang belum login biasanya ditandai dengan simbol (H).  
Klik kanan dan pilih Make Binding.
 Pilih Bypassed
 Kita cek kembali dengan ping google pada Mikrotik Client.

semoga bermanfaat : D

E. Hasil yang Didapatkan 


Dapat melakukan konfigurasi P2P pada mikrotik
Dapat membuat koneksi antar mikrotik melalui wireless

F. Temuan Permasalahan


Jika menggunakan hotspot mikrotik yang sebagai AP harus memberikan binding terlebih dahulu agar Mikrotik client mendapatkan koneksi internet.

G. Kesimpulan yang Didapatkan


Ketika kita tidak bisa terkoneksi dengan media kabel maka masih ada media wireless yang dapat digunakan sebagai media komunikasi.

H. Referensi dan Daftar Pustaka


https://en.wikipedia.org/wiki/Point-to-point_(telecommunications)

wassalamu'alaikum wr. wb.

4 komentar:

  1. Mantap sekali bro. 2minggu sya cari ternyata dengan metode binding bru bisa. Thanks 1000%

    BalasHapus
  2. Terimakasih bang wahyu, semoga nanti saat aku praktek di sekolahan berhasil menggunakan metode binding.

    BalasHapus
  3. Destination Net Prohibited
    helo.my.id

    BalasHapus

Diberdayakan oleh Blogger.

Buscar